8 Khasiat Bawang Putih

Bawang putih adalah nama tanaman dari genus Allium sekaligus nama dari umbi yang dihasilkan. Umbi dari tanaman bawang putih merupakan bahan utama untuk bumbu dasar masakan Indonesia.

Bawang mentah penuh dengan senyawa-senyawa sulfur, termasuk zat kimia yang disebut alliin yang membuat bawang putih mentah terasa getir atau angur.

Tau gak sih.. Bawang ternyata banyak juga loh manfaat nya.. Untuk lebih jelasnya, coba cek artikel tentang beberapa manfaat dari bawang putih berikut..


1. Obat Antioksidan.
Bawang putih berguna sebagai antioksidan yang dapat mencegah kanker. Cocok buat para peroko berat, dengan mengunyahnya dalam keadaan mentah maka tubuh dapat terlindungi dan mencegah terhadap penyakit kanker.

2. Obat Sakit Demam dan Tenggorokan.
Bawang putih banyak mengandung zat anti peradangan. Sehingga jika kalian mengalami demam atau sakit tenggorokan, kalian tinggal kunyah saja bawang putih dan hasilnya tenggorokan kalian akan segera kembali pulih.

3. Obat Infeksi Pencernaan.
Bawang putih juga mengandung za anti bakteri ang baik. Apabila kalian mengalami sakit infeksi pencernaan, campurkan saja cacahan bawang putih mentah di dalam salad. Maka pencernaan kalian akan semakin lancar.

4. Obat Anti Penuaan Dini.
Kandungan zat anti oksidan dalam bawang putih juga mampu membantu mengusir racun dari dalam tubuh.
Manfaatnya ini tak hanya baik untuk kesehatan, namun juga dapat membantu memperlambat penuaan dini.

5. Obat Arthritis (nyeri).
Apabila kalian menderita sakiy arthritis, kalian juga bisa memanfaatkan bawang putih ini. Caranya cukup dengan menghaluskan bawah putih mentah dengan cara ditumbuk lalu segera kompreskan ke bagian lutut atau tulang yang nyeri. Bawang putih akan segera meredakan rasa nyeri kalian.

6. Pertolongan Pertama Keracunan.
Keracunan akibat merkuri atau arsenik juga dapat diringankan dengan mengkonsumsi bawang putih ini. Namun sifatnya hanya sementara saja.

7. Memperlancar Peredaran Darah.
Dengan mengunyah bawang putih juga dapat membantu memperlancar peredaran darah dan membuka pembuluh darah yang tersumbat.

8. Membantu Mengontrol Kadar Gula.
Apabila kalian menderita diabetes, bawang putih juga cukup baik digunakan untuk mengontrol jumlah kadar gula di dalam darah.

Semoga bermanfaat... :)

Share this article :
 
Comments
0 Comments

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Dosen Lintas - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger